Tentang Child Support
Selama 50 tahun, program kerja SOS Children’s Villages Indonesia berfokus pada pengasuhan untuk anak-anak yang telah kehilangan atau berisiko kehilangan pengasuhan orang tua. Dengan berpartisipasi menjadi Sahabat Anak dalam program CHILD SUPPORT, Anda telah membantu mewujudkan cita – cita anak-anak yang berada dalam pengasuhan Desa Anak, mencakup hal berikut :
-
Dukungan Kebutuhan dasar (makanan dan nutrisi, baju, kesehatan)
-
Dukungan Pendidikan (uang sekolah, buku, seragam)
-
Dukungan dalam meningkatkan keterampilan dan ketenagakerjaan (kursus non-formal, kewiraswastaan dan magang)
Kontribusi :
IDR 500.000/bulan/anak, dengan komitmen 1 tahun
Jadi Sponsor Anak Sekarang